(FOTO) BANDUNG LAUTAN ONTHEL 2013

Ibukota Jawa Barat ini selalu punya dua nama alias yang keren. Parijs Van Java dan Bandung Lautan Api.

Parijs Van Java memiliki arti Parisnya pulau Jawa karena memiliki keindahan kotanya. Sedangkan julukan Bandung Lautan Api karena peristiwa pada 24 Maret 1946 dimana para pejuang kemerdekaan sengaja membakar kota Bandung agar tidak diambil alih oleh para penjajah. *membayangkan rasanya membakar satu kota itu seperti apa ya? Hmmm.. kayaknya seru.. hehehe.. *

Nah.. cukup deh masalah sejarahnya.. Akhir bulan Maret lalu saya berkunjung kembali ke kota ini dan melihat sebuah festival yang cukup unik. Namanya Bandung Lautan Onthel. Jadi dalam rangka memperingati peristiwa Bandung Lautan Api, Paguyuban Sepeda Baheula Bandung (PSBB) menggelar festival sepeda jadul ini selama 2 hari, 23-24 Maret 2013. 

Dan inilah beberapa hal yang saya abadikan di festival tersebut









Selain sepeda onthel, peserta juga diwajibkan menggunakan berbagai macam kostum.




Dan, 3 kostum favorit saya adalah:



Comments